Breaking

Saturday, May 26, 2012

Plot

Satu cerita dibangun oleh serangkaian kejadian yang bersusun dan saling terkait. Satu kejadian adakalanya diceritakan sebagai latar belakang kejadian yang lain. Plot adalah susunan kejadian-kejadian itu.

Kalau diumpamakan satu kejadian itu seperti seperti sebuah gerbong, plot adalah relnya. Satu gerbong akan menarik gerbong lainnya. Tapi, gerakan gerbong secara keseluruhan ditentukan oleh relnya.

Dalam menciptakan cerita fiksi, seorang penulis seabaiknya membangun plot terlebih dahulu. Setelah polt jadi, di atas plot itulah kejadian demi kejadian dikisahkan.

No comments:

Post a Comment